10 Manfaat dan Khasiat Jus Mentimun untuk Kesehatan

Khasiat.co.id – Jus mentimun merupakan sebuah minuman yang telah dibuat dari sayuran mentimun. Sayuran ini memiliki kandungan air yang sangatlah tinggi dan hampir 95 persen isi dari sayuran ini berisi dengan air. Jadi, minuman ini sangatlah cocok sekali jika dijadikan juga dan di minum pada saat siang hari pada saat musim panas. Minuman ini bisa membantu tubuh anda agar tetap terhidrasi.

Berbicara tentang manfaat dari jus mentimun ini juga tidak luput dari kandungannya yang baik untuk tubuh. Kandungan vitamin yang telah ada di dalam jus ini yaitu vitamin A, vitamin C, vitamin B-6, vitamin K, magnesium, asam folat, kalium, mangan, zat besi, kalsium, protein, lemak. Karbohidrat dan juga kandungan lainnya yang sangatlah baik untuk kesehatan. Lalu apa saja sih manfaat dari jus mentimun dengan kandungan yang tinggi tersebut, berikut inilah manfaat dan khasiatnya.

Minuman Jus Mentimun, Khasiat Jus Mentimun, Manfaat Jus Mentimun

1. Melindungi otak

Mentimun ini memiliki kandungan zat di dalamnya yang bernama flavanol (fisetin). Berbicara tentang kandungan ini sangatlah baik sekali untuk meningkatkan memori dan juga membantu untuk melindungi sel saraf yang disebabkan karena penurunan fungsi otak. Senyawa fisetin ini sangatlah baik sekali karena akan memberikan perlindungan yang progresif terhadap gangguan otak seperti pikun atau alzheimer. Oleh karena itu, untuk melindungi otak anda, bisa juga anda mengkonsumsi jus mentimun.

2. Menyehatkan jantung

Khasiat jus mentimun yang paling baik yaitu bisa membantu menyehatkan jantung. Kandungan kalium yang telah ada di dalam jus mentimun ini sama halnya dengan buah pisang. Magnesium dan juga serat yang ada didalamnya juga sangatlah baik sekali jika dikonsumsi oleh penderita darah rendah ataupun darah tinggi. Sebagai elektrolit, kalium merupakan ion yang memiliki muatan positif yang harus dijaga pada saat konsentrasi. Hal ini telah meliputi interaksi dari zat pada sodium yang berguna untuk membantu fungsi jantung.

3. Menjaga berat badan

Sayuran ini sangatlah rendah kalori, jadi mentimun ini sangatlah cocok sekali jika dijadikan minuman untuk membantu program diet anda. Serat larut yang telah ada di dalam mentumun ini memiliki tekstur seperti usu yang bisa membantu memperlambat pencernaan. Jadi hal ini nantinya akan membuat perat anda terasa kenyang lebih lama. Oleh karena itu, hal inilah yang bisa membantu anda dalam mengontrol berat badan.

4. Menjaga kesehatan pencernaan

Pencernaan yang sehat akan menjauhkan kita dari penyakit yang bisa mengganggu pencernaan. Untuk menjaga kesehatan pencernaan, tubuh diharuskan untuk memenuhi kandungan air dan juga serat di dalamnya. Serat dan air yang melimpah ini nanti bisa membantu anda dalam membersihkan usu dari berbagai macam racun. Hal inilah yang nantinya bisa membantu pencernaan lebih cepat dalam memproses makanan dan bisa membuat pencernaan lebih sehat.

5. Menangkal radikal bebas

Mentimun merupakan sayuran yang memiliki kandungan antioksidan yang sangatlah tinggi dan juga vitamin C yang sangatlah baik untuk menangkal radikal bebas. Berbicara tentang radikal bebas merupakan salah satu hal yang harus dicegah, karena hal ini bisa memunculkan sel kanker di dalam tubuh dan jika di diamkan bisa menjadi lebih bahaya. Oleh karena itu, sangatlah disarankan bagi anda untuk mengkonsumsi jus mentimun secara rutin.

6. Mencegah kanker

Kandungan antioksidan yang tinggi di dalam mentimun ini sangatlah baik sekali untuk mencegah kanker. Penyakit kanker merupakan salah satu penyakit kronis yang sangatlah mematikan. Jadi sebelum penyakit ini menyerang anda, alangkah baiknya untuk anda cegah, karena mencegah lebih baik daripada mengobati.

7. Menyembuhkan penyakit rematik dan asam urat

Rematik atau disebut dengan asam urat merupakan sebuah penyakit yang biasanya menyerang pada seseorang yang berusia lanjut. Penyakit ini akan membuat badan kita merasa nyeri pada bagian sendi-sendi. Untuk mengatasi hal ini, jus mentimun merupakan sebuah minuman yang juga akan membantu anda dalam menyembuhkan penyakit rematik ini.

8. Menjaga kesehatan kulit

Memiliki kulit yang sehat, bersih dan cerah merupakan salah satu hal yang paling banyak di inginkan oleh semua orang. Untuk menjaga kulit tetap sehat, anda bisa meminum jus mentimun ini secara rutin yang berguna untuk mencegah gangguan kulit yang diakibatkan oleh radikal bebas.

9. Mencerahkan kulit

Kulit cerah dan tidak kusam merupakan salah satu hal yang paling di inginkan oleh semua orang. Dengan kulit yang cerah akan membantu meningkatkan kepercayaan diri seseorang. Untuk memiliki kulit yang cerah, anda bisa mengkonsumsi jus mentimun secara rutin.

10. Menjaga asupan air untuk tubuh

Sayuran mentimun ini telah mengandung 96 persen kadar air yang sangatlah baik sekali jika dibandingkan dengan air mineral. Hal ini sangatlah baik sekali bagi anda karena bisa menhindarkan diri anda dari dehidrasi dan juga membantu untuk menetralkan toksin yang ada di dalam tubuh.

Baca Juga 15 Manfaat dan Khasiat Jus Raspberry untuk Kesehatan

Diatas itulah 10 manfaat dan khasiat jus mentimun untuk kesehatan tubuh yang perlu anda ketahui. Semoga informasi tentang khasiat minuman ini bermanfaat untuk menambah wawasan serta pengetahuan anda dalam menjaga kesehatan anda dan dengan mengkonsumsi minuman yang sehat setiap harinya, serta pola hidup yang sehat akan lebih menguntungkan anda di masa depan nanti.

Leave a Comment